cara mudah untuk lolos adsense dan menghasilkan banyak uang
Cara mendapatkan uang di internet tidak hanya melalui youtube saja loh ! tapi dengan menjadi seorang blogger.
Blogger adalah orang yang menulis artikel diblog.
Artikel apa saja yang penting bermanfaat dan di baca oleh orang lain. Kadang, banyak juga kok blogger yang menulis nggak berfaedah hehe
Langsung pada ininya ! Agar blog kita menghasilkan uang, blog haruslah lolos adsense, sehingga apabila lolos adsense blog kita akan menampilkan iklan dan kita mendapatkan uang dari sana. selain itu juga kita bisa mendapatkan uang dari shortlink, tapi untuk mendapatkan uang menjanjikan tentu saja kamu harus fokus mengejar adsense. .
caranya ?
MULAI AJA DULU !
kalau kamu nggak punya komputer kamu bisa pake handphone, pokoknya kalau kamu pengen jadi blogger mulai aja dulu, belajar dari pengalaman dan jangan dulu memikirkan penghasilan.
1. tentukna niche/isi blog mu, apakah tentang pendidikan (berisi soal, materi dll) atau tentang IPTEK (tutorial dll, atau bahkan bisa juga campuran.
2. buat nama blog sesuai niche atau nama blog yang mudah di ingat
3. Memasang template
4. Membuat pengaturan navigasi blog (about, privacy, disclaimer, sitemap, contact us)
5. membuat artikel original dan berkualitas.
6. Mendaftar ke webmaster tools
https://www.google.com/intl/id_id/webmasters/#?modal_active=none7. Mendaftar ke Google Analytics
https://analytics.google.com/analytics/web/provision/?authuser=0#/provision8. untuk menambah jumlah trafik kamu harus share alamat blog kamu.
setelah blogmu memiliki trafik yang lumayan bagus, barulah kamu daftarkan ke google adsense.
berikut ini adalah syarat agar kamu bisa lolos adsense
1. tema harus SEO, mobile friendly. loadingnya cepat makanya jangan pake tema sembarangan. tema premium jauh lebih disarankan, tapi dengan tema gratisan buatan mas sugeng juga bagus kok. banyak di gunakan oleh para blogger lainnya juga.
2. jangan terlalu banyak memasang widget
3. buat page halaman statis (sitemap, about, contact, privacy policy, dan disclaimer
4. buat postingan original
5. gunakan web master tool agar artikelmu terindex di mesin pencaharian google. akibat jika artikel kita terindex adalah kita bisa mendapatkan banyak visitor.
6. pasang google analitik
#mengoptimalkan layout blog
untuk mengoptimalkan blog pilih layout/tata letak
1. jangan terlalu banyak menggunakan gadget, usahakan postingan populer dengan label dimunculkan.
(untuk menghilangkan gadget kita hanya perlu klik edit dan remove)
2. untuk label agar tidak terlalu panjang, silahkan klik edit kemudian save arrangement
sekian dan terimakasih. nanti saya akan tambahkan jika saya sempat !
Comments
Post a Comment